APBDES DESA KALIBUKBUK 2019
07 Mei 2019 10:01:08 WITA
APBDES Desa Kalibukbukbuk tahun 2019 telah disahkan sesuai dengan Peraturan Desa Kalibukbuk No.6 tahun 2018 dan juga telah diumumkan di Kantor Perbekel Kalibukbuk.
Dari APBDes 2019 tersebut dapat dilihat Total Pendapatan Desa Kalibukbuk sebesar Rp. 2.460.475.667,14 yang bersumber dari PAD (Pendapatan Asli Desa) Rp. 2.582.234, ADD (Alokasi Dana Desa) Rp. 631.939.000,DDS (Dana Desa)Rp. 792.032.000, PBH ( Penerimaan Bagi Hasil Pajak dan Retribusi Rp. 136.290.000, PBP (Penerimaan Bantuan Keuangan Provinsi)Rp. 650.000.000, PBK (Penerimaan Bantuan Kabupaten ) Rp. 200.000.000, dan pendapatan lain-lain Rp. 47.632.433,14. Sedangkan Total Belanja Rp. 2.615.280.145,02 yang terdiri dari Bidang Penyelenggaran Pemerintah DesaRp. 786.677.376,38, Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa Rp. 824.165.257,64, Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Rp. 999.437.511 dan Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat dan Mendesak Rp. 5.000.000 terjadi Depisit Rp.154.804.477,88 . Defisit anggaran tersebut ditutup dengan Silpa tahun sebelumnya sebesar Rp. 154.804.477,88 sehingga antara pendapatan dan belanja seimbang.
Dokumen Lampiran : http://kalibukbuk-buleleng.desa.id/index.php/web/form/1
Komentar atas APBDES DESA KALIBUKBUK 2019
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- MEDIASI SENGKETA/PERSELISIHAN ANTAR WARGA DESA KALIBUKBUK
- POSYANDU MELATI BULAN FEBRUARI 2025
- POSYANDU ILP BULAN FEBRUARI DESA KALIBUKBUK
- KEGIATAN LOMBA BULAN BAHASA VII TAHUN 2025 DESA KALIBUKBUK
- JUMAT BERSIH PEMDES KALIBUKBUK DI TPS 3R MESARI KALIBUKBUK
- MONOTORING DAN EVALUASI PENGGUNAAN DANA BKK ANGGARAN TAHUN 2025 DESA KALIBUKBUK