Penyaluran BPNT Tahun 2022 di Desa Kalibukbuk

komang sutanaya 01 Maret 2022 13:16:30 WITA

Bertempat di Aula Kantor Desa Kalibukbuk, pada hari Selasa (01/03/2022), pukul 12.00 – Selesai dilaksanakan kegiatan penyaluran BPNT tahun 2022 melalui PT Pos Indonesia , kegiatan ini dihadiri oleh Perangkat Desa , Kasi Kesra, dan pendamping PKH Desa Kalibukbuk

Sebagai informasi, penyerahan BPNT secara tunai dilakukan untuk tiga bulan , sehingga para penerima mendapatkan uang tunai sebesar 600 ribu rupiah (3xRp200.000) . Berdasarkan infomasi data dari Dinas Sosial , Penyaluran BPNT dilakukan secara bertahap, Pada hari ini dilakukan penyerahan BPNT kepada sebanyak 54 orang.Untuk sisa KPM yg belum, mohon untuk menunggu informasi/tahap selanjutnya. Ditengah penyerahan bantuan tersebut pendamping PKH  berpesan  agar bantuan ini dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya. kegiatan ini dilakukan dengan tetap memenuhi protokol kesehatan covid-19

Komentar atas Penyaluran BPNT Tahun 2022 di Desa Kalibukbuk

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi KALIBUKBUK

tampilkan dalam peta lebih besar